Kota Batu Bangun Art Center, Bagaimana Nasib Gedung Kesenian Mbatuaji?
Dinas Pariwisata (Disparta) Kota Batu berencana membangun pusat gedung kesenian atau art center di area sekitar Sendratari Arjuna Wiwaha dengan anggaran Rp20 miliar
Pertunjukkan seni dan budaya di Sendratari Arjuna Wiwaha. (dra)